Posts

Showing posts from January, 2013

Menanggulangi sampah dengan 3R

Assalamualaikum Demi mendukung program pemerintah, dan membantu Pa SBY dan Pa Jokowi untuk merubah dunia terutama Indonesia yang terkenal dengan keindahan alamnya dan penggunaan plastik yang cukup banyak, menyebabkan pemandangan yang Indah di Indonesia kurang terlihat karena sampah. Kalian pernah mendengan 3R ? Yap.. yaitu Reuse, Reduce, Recycle. Kita bahas ya ! Reuse yang artinya Menggunakan kembali sampah yang masih bisa digunakan. Contohnya kertas yang belum sepenuhnya di coret, bisa digunakan kembali dengan menggunakan sisi yang masih kosog untuk keperluan lain, contohnya mengotret atau membuat catatan kecil. Cara ini bisa menghemat penghasilan sampah setiap harinya. Reduce artinya Mengurangi sampah. Contohnya memilih barang yang dapat diisi ulang, mengurangi pemakaian barang sekali pakai, memilih produk yang dapat di daur ulang. Cara ini menuntut kita untuk berpikiran rasional untuk memilih barang yang akan kita beli / pakai. Recycle artinya Daur Ulang sampah. Hal ini